Suzuki Ertiga merupakan mobil dengan jenis Low MPV. Mobil ini diharapkan untuk dapat dapat memenuhi kebutuhan keluarga Indonesia akan mobil keluarga yang aman dan nyaman dalam berkendara. Suzuki Ertiga hadir dengan Varian GA, GL, GX semua dengan transmisi manual, dan sekaligus memberikan penyegaran dan variasi produk pada segmen pasar kelas MPV seperti Toyota avanza, Daihatsu xenia, Nissan grand livina,dll.
Mobil ini dilengkapi dengan sistem penggerak roda depan (Front Wheel Drive / FWD) dengan sasis Monocoque dengan mesin 1,4-liter yang berplatform Suzuki New Swift, menghasilkan kendaraan senyaman sedan.
Harga Suzuki Ertiga cukup bersaing dengan mobil sejenis dari merek-merek lain dan tergantung dari tipenya masing-masing.
Berikut Daftar Harga terbaru tahun 2013.
Baru
No | Model/Type | Harga ( Price ) |
1 | Suzuki Ertiga GA M/T | 148.000.000 |
2 | Suzuki Ertiga GL M/T Double Blower | 163.000.000 |
3 | Suzuki Ertiga GL A/T Double Blower | 174.000.000 |
4 | Suzuki Ertiga GX M/T Double Blower | 175.000.000 |
5 | Suzuki Ertiga GX A/T Double Blower | 186.000.000 |
No | Model/Type | Tahun (Year) | Harga (Price) |
1 | Suzuki Ertiga GX M/T | 2012 | 155.000.000 |
2 | Suzuki Ertiga GL M/T | 2012 | 145.000.000 |